Cek Penerima Bantuan Online untuk Dapat Bansos BLT Anak Sekolah SD Sampai SMA Rp 4,4 juta

- 21 Maret 2022, 16:32 WIB
Berikut cek penerima bantuan online untuk dapat bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA sebesar Rp4,4 juta.
Berikut cek penerima bantuan online untuk dapat bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA sebesar Rp4,4 juta. /Instagram/@bank_indonesia/

PR DEPOK - Berikut ini daftar cek penerima bantuan online untuk dapat bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA Rp 4,4 juta.

Kemensos melalui Pemerintah masih mengeluarkan bantuan dana berupa bansos BLT anak sekolah jenjang SD sampai SMA, dengan nominal uang sebesar Rp 4,4 juta per tahun, yang bisa cair di sepertiga bulannya, yang bisa dilakukan secara online, dengan daftar dan cek penerima bantuan.

Bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA yang cair sebesar Rp 4,4 juta ini, diadakan oleh Pemerintah untuk menjamin pendidikan di setiap jenjang, dan memastikan pendaftaran anak sekolah bisa dilakukan tanpa membebani biaya pendidikan.

 Baca Juga: Teja Paku Alam dan Beckham Putra Nugraha Cedera, Begini Penjelasan Robert Alberts

Bansos BLT anak sekolah ini dijanjikan oleh Kemensos sebagai bantuan, untuk masyarakat dan anak-anak yang kurang mampu, dan memiliki keterbatasan biaya untuk menempuh pendidikan dimulai saat jenjang pendidikan SD sampai SMA, dengan nominal dana Rp 4,4 juta.

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Instagram Kemensos RI dan website Cek Bansos Kemensos, berikut ini cara daftar dan cek penerima bantuan online. untuk dapat bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA Rp 4,4 juta, dengan menggunakan aplikasi Cek Bansos.

1. Pertama anda terlebih dahulu harus mengunduh aplikasi Cek Bansos melalui Play Store.

2. Setelah berhasil mengunduh aplikasi Cek Bansos, selanjutnya anda bisa membuat akun baru (jika belum memiliki akun Cek Bansos), dengan memilih opsi 'Buat Akun Baru'.

Baca Juga: Ukraina Tolak Serahkan Kota Mariupol pada Rusia, Wakil Perdana Menteri: Tidak Ada Pembicaraan

3. Selanjutnya, isi data diri secara lengkap di dalam kolom pembuatan akun baru.

4.Tahap selanjutnya, isi nomor Kartu Keluarga (KK), Nomor KTP atau Nomor Induk Kependudukan (NIK), dan mengisi nama lengkap yang sesuai dengan KTP.

5. Setelah itu, isi Provinsi, Kabupaten atau Kota, Kecamatan, Kelurahan atau Desa, dan alamat sesuai KTP.

6. Berikutnya, isi kolom pilih desa, isi sesuai dengan KTP.

7. Setelahnya, anda juga harus melampirkan foto KTP dan swafoto dengan menunjukkan KTP. 

8. Kemudian, klik opsi 'Buat Akun Baru'.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 24 Ditutup, Berikut 18 Kriteria yang Dipastikan Gagal Lolos Seleksi

Jika sudah berhasil membuat akun baru, kini anda bisa dapat engan bebas mengakses aplikasi Cek Bansos, untuk melakukan pendaftaran DTKS, untuk dapatkan bantuan BLT Anak Sekolah SD sampai SMA Rp 4,4 juta, dengan tahap ini: 

1. Pertama, anda bisa memilih menu 'Daftar Usulan' untuk mendaftarkan DTKS online.

2. Pilih opsi 'tambah usulan'.

3. Setelahnya anda dapat melihat data yang sudah diusulkan akan dimunculkan, sesuai dengan Dukcapil.

Baca Juga: Aspal Sirkuit Mandalika Masih Menjadi Sorotan, Joan Mir Keluhkan Aspal Tikungan ke-17 Berlubang

Cara Cek Penerima Bansos BLT anak sekolah SD sampai SMA Rp 4,4 juta Melalui website cekbansos.kemensos.go.id: 

1. Pertama, Anda harus mengunjungi website cekbansos.kemensos.go.id.

2. Setelah masuk ke dalam website, selanjutnya Anda bisa mengisi form pencarian data penerima bansos (DTKS).

3. Gunakan data KTP untuk mengisi provinsi tempat tinggal Anda

Baca Juga: Aksi Pawang Hujan di MotoGP Mandalika Ramai Dikritik, Priyo Sambadha: Faktanya Kita Selama Ini Menghadirkan

4. Kedua, isi kolom Kabupaten atau Kota sesuai dengan KTP. 

5. Ketiga, isi Kecamatan sesuai dengan KTP.

6. Setelah form pencarian bansos sudah terisi seluruhnya, selanjutnya anda bisa isi kolom nama penerima bansos, sesuai dengan KTP.

Baca Juga: Fakta Unik dan Profil Mbak Rara, Pawang Hujan Mandalika yang Mendapat Bayaran Ratusan Juta

7. Kemudian, pada tahap terakhir tulis kode OTP sesuai dengan yang tertera pada website.

8. Selanjutnya, pastikan form sudah terisi lengkap, kemudian klik menu cari data. Kemudian data anda akan segera muncul jika memang sudah terdaftar sebagai penerima bansos PKH.

9. Selanjutnya, pastikan form sudah terisi lengkap, kemudian klik menu cari data. Kemudian data anda akan segera muncul jika memang sudah terdaftar sebagai penerima bansos PKH.***

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x