Bansos PBI 2022 Cair April Ini? Simak Cara Cek Lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id

- 17 April 2022, 17:12 WIB
Ilustrasi bansos PBI 2022.
Ilustrasi bansos PBI 2022. /Dok. JKN.

PR DEPOK – Bansos PBI 2022 cair bulan April ini? Berikut cara cek lewat HP melalui situs cekbansos.kemensos.go.id akan dibahas di sini.

Pengertian bansos PBI 2022 adalah bantuan sosial yang diberikan kepada masyarakat yang berhak dalam aspek kesehatan.

Nantinya bansos PBI 2022 yang cair akan dikhususkan bagi masyarakat yang berhak dan sesuai ketentuan yang berlaku dalam hal penerimaannya.

Adapun bansos PBI 2022 yang cair ini berbeda dengan bansos pada umumnya yang cair dalam bentuk uang.

Baca Juga: Daftar Bansos yang Masih Cair hingga Akhir April, Modal KTP Bisa Dapat Bantuan Tunai Jutaan Rupiah

Pasalnya, bansos PBI 2022 yang cair ini berbentuk pembayaran langsung kepada BPJS Kesehatan untuk masyarakat yang berhak.

Menurut rilis JKN Kemenkes, bansos PBI 2022 yang cair ini akan diberikan kepada masyarakat dengan kondisi ekonomi yang miskin.

"PBI adalah peserta Jaminan Kesehatan bagi fakir miskin dan orang tidak mampu sebagaimana diamanatkan UU SJSN yang iurannya dibayari Pemerintah sebagai peserta program Jaminan Kesehatan, peserta PBI adalah fakir miskin yang ditetapkan oleh Pemerintah dan diatur melalui Peraturan Pemerintah," tulis JKN, dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari JKN Kemenkes.

Baca Juga: Cara Mudah Daftar DTKS 2022 Online Lewat HP, Segera Unduh Aplikasi Cek Bansos Kemensos

Kendati demikian, bansos PBI 2022 juga akan diberikan kepada masyarakat yang alami cacat total.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah