BSU 2022 Cair untuk Siapa Saja? Simak Ciri-Ciri Penerima BLT Gaji Rp1 Juta, Ada Notifikasi Khusus Ini

- 22 April 2022, 08:35 WIB
Akses bsu.kemnaker.go.id dan cek BSU 2022 untuk cairkan BLT subsidi gaji Rp1 juta dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).
Akses bsu.kemnaker.go.id dan cek BSU 2022 untuk cairkan BLT subsidi gaji Rp1 juta dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker). /Tangkap layar/bsu.kemnaker.go.id.

Anda akan mendapatkan notifikasi jika belum memenuhi persyaratan pendaftaran.

Baca Juga: Cara Daftar PKH 2022 Online agar Dapat BLT Rp3 Juta untuk Balita Usia 0-6 Tahun

3. Penyaluran

Tersalurkan Ke Rekening Anda

Anda akan mendapatkan notifikasi apabila dana bantuan subsidi upah telah disalurkan ke rekening Bank Himbara (Mandiri, BRI, BNI, BTN) milik Anda.

Tersalurkan dan Aktivasi Rekening Baru

Anda Akan mendapatkan notifikasi apabila dana BSU telah tersalurkan ke rekening baru Anda.

Rekening baru adalah rekening yang dibuat oleh Kemnaker disalah satu Bank Himbara (Mandiri, BRI, BNI, BTN) karena Anda agar dapat mencairkan dana BSU.

Baca Juga: Apakah BSU 2022 Masih Ada? Kapan Cair? Cek Jadwal, Syarat, dan Nama Penerima di kemnaker.go.id

Untuk mengetahui status pekerja yang akan menerima bantuan BSU 2022, bisa dengan melalui link kemnaker.go.id, dengan cara berikut ini:

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x