BSU 2022 Kapan Cair? Cek Nama Penerima Lewat HP di kemnaker.go.id untuk Dapat Subsidi Gaji Rp1 juta

- 22 April 2022, 17:18 WIB
Simak cara cek nama penerima BLT subsidi gaji untuk bisa mendapat BSU 2022 sebesar Rp1 juta, yang pencairannya segera diumumkan.
Simak cara cek nama penerima BLT subsidi gaji untuk bisa mendapat BSU 2022 sebesar Rp1 juta, yang pencairannya segera diumumkan. /Tangkap layar bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

PR DEPOK - BSU 2022 kapan cair? Segera cek nama penerima BLT subsidi gaji Rp1 juta lewat HP di kemnaker.go.id.

Sebanyak 8,8 juta pekerja di bawah gaji Rp3,5 juta akan mendapatkan BLT subsidi gaji sebesar Rp1 juta lewat program BSU 2022 yang kembali disalurkan.

Pemerintah telah menetapkan anggaran sebesar Rp8,8 triliun agar BSU 2022 bisa diterima oleh 8,8 juta buruh atau pekerja di bawah gaji Rp3,5 juta.

BSU 2022 rencananya akan disalurkan pada bulan April 2022, yang mana saat ini mekanisme pencairan masih diatur oleh Kemnaker.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Online untuk Dapat STB Gratis dari Kominfo Pakai HP di Aplikasi Cek Bansos

Menurut aturan, BSU 2022 diberikan kepada pekerja atau buruh dengan gaji dibawah Rp3,5 juta sebesar Rp500 ribu perbulan.

Dalam penyalurannya, BSU 2022 akan diberikan 2 bulan sekaligus, yang mana pekerja atau buruh akan menerima bantuan tunai subsidi gaji sebesar Rp1 juta.

Dilansir Pikiranrakyat-Depok.com dari laman Kemnaker, adapun syarat penerima BSU 2022 menurut aturan tahun lalu adalah sebagai berikut:

1. Buruh atau pekerja adalah Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan kepemilikan NIK KTP

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah