Cara Cek Bansos Mei 2022, Login cekbansos.kemensos.go.id Dapatkan Bantuan PKH hingga BPNT Tahap 2

- 7 Mei 2022, 12:34 WIB
Ilustrasi PKH dan BPNT tahap 2.
Ilustrasi PKH dan BPNT tahap 2. /ANTARA

PR DEPOK – Berikut cara cek bansos Mei 2022. Segera login cekbansos.kemensos.go.id, dapatkan bantuan PKH hingga BPNT tahap 2.

Bantuan Program Keluarga Harapan atau PKH dan BPNT tahap 2, masih akan dicairkan hingga bulan Juni 2022 mendatang.

Bagi Anda yang ingin mendapatkan bantuan PKH hingga BPNT tahap 2, bisa dengan cara mendaftar DTKS online dan melakukan cek bansos Mei 2022 dengan login cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Bansos PKH Mei 2022 Mulai Cair, Cek Status Nama Penerima Bantuan di Link cekbansos.kemensos.go.id

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website Kemensos, berikut ini cara cek bansos Mei 2022, untuk mendapatkan bantuan PKH hingga BPNT tahap 2 dengan login cekbansos.kemensos.go.id.

Cara cek penerima bansos Mei 2022:

1. Pertama buka link website cekbansos.kemensos.go.id.

2. Setelah masuk ke dalam website, selanjutnya Anda bisa mengisi form pencarian data penerima bansos (DTKS).

Baca Juga: Info Pencairan Terbaru dan Cara Cek Penerima BSU 2022 secara Online

3. Pertama isi provinsi tempat tinggal anda, sesuai dengan KTP.

4. Isi kolom Kabupaten atau Kota sesuai dengan KTP.

5. Isi Kecamatan sesuai dengan KTP.

6. Setelah form pencarian bansos sudah terisi seluruhnya, selanjutnya anda bisa isi kolom nama penerima bansos, sesuai dengan KTP.

Baca Juga: Login kemnaker.go.id untuk Cek Penerima BSU 2022 Senilai Rp1 Juta, Segera Cair!

7. Kemudian, pada tahap terakhir tulis kode OTP sesuai dengan yang tertera pada website.

8. Selanjutnya, pastikan form sudah terisi lengkap, kemudian klik menu cari data. Kemudian data anda akan segera muncul jika memang sudah terdaftar sebagai penerima bantuan bansos BPNT tahap 2.

Adapun berikut ini 3 kategori penerima bansos BPNT tahap 2 yang disalurkan Kemensos melalui Pemerintah setempat, di antaranya:

1. BPNT Kartu Sembako Rp2,4 juta per tahun.

Baca Juga: Kenapa Link eform.bri.co.id Belum Bisa Dibuka? Pelajari Penyebabnya agar Bisa Cek Penerima BPUM 2022

2. BPNT Kartu Sembako Rp500 ribu per 3 bulan.

3. BPNT minyak goreng Rp300 ribu per 3 bulan.

Berikut ini Kategori bansos PKH yang masih cair Mei 2022:

1. Kategori ibu hamil atau nifas Rp 3 juta per tahun.

Baca Juga: Amerika Serikat Ungkap Mulai Lakukan Penelitian Kasus Kematian Anak Akibat Hepatitis

2. Kategori anak usia dini (balita) usia 0-6 tahun Rp 3 juta per tahun.

3. Kategori pendidikan anak SD atau sederajat Rp.900.000 per tahun.

4. Kategori Pendidikan anak SMP atau sederajat Rp 1,5 juta per tahun.

5. Kategori pendidikan anak SMA atau sederajat Rp 2 juta per tahun.

Baca Juga: 7 Golongan Ini Bakal Dapat BPNT Sembako Mei 2022, Cek Apakah Nama Anda Termasuk Lewat Link Ini

6. Kategori penyandang disabilitas berat Rp 2,4 juta per tahun.

7. Kategori lanjut usia (60 ke atas) Rp 2,4 juta per tahun.

8. Kategori PKH minyak goreng Rp300 ribu per 3 bulan.

Demikian, itu tadi penjelasan tentang cara Cek bansos Mei 2022, Segera login cekbansos.kemensos.go.id, dapatkan bantuan PKH hingga BPNT tahap 2.***

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah