PKH 2022 Rp3 Juta Cair bagi Ibu Hamil dan Balita Kategori Ini, Cek Daftar Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 30 Mei 2022, 07:55 WIB
Ilustrasi bantuan sosial.
Ilustrasi bantuan sosial. /Ahsanjaya/Pexels

PR DEPOK – PKH ibu hamil dan balita cair di awal Juni 2022. Untuk itu segera cek daftar penerima bansos sebesar Rp3 juta melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Seperti diketahui, dalam bansos PKH 2022 terdapat kategori ibu hamil dan balita yang cara cek daftar penerima bantuan ini dapat melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Cara cek daftar penerima bansos PKH tidak dapat dilakukan semua golongan masyarakat, hanya mereka yang telah tergolong sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM), yang bisa memastikan status pencairan PKH Rp3 juta ini.

Baca Juga: Bansos BPNT dan PKH 2022 Masih Cair, Cek Daftar Penerima di cekbansos.kemensos.go.id dan Penuhi Syarat Ini

Lantas, bagaimana cara pengecekan online bansos PKH 2022 melalui cekbansos.kemensos.go.id? Berikut penjelasan lengkapnya dalam artikel ini:

Cara cek daftar penerima bansos PKH lewat cekbansos.kemensos.go.id

- KPM mengakses link cekbansos.kemensos.go.id.

- Selanjutnya, mengisi format wilayah domisili sesuai data Kartu Tanda Penduduk (KTP), di antaranya, provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa.

Baca Juga: Kenali Gejala Heat Stroke atau Serangan Panas yang Kerap Menghantui Jemaah Haji Saat Beribadah

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah