BSU 2022 Siap Cair? Siapkan Syarat Ini Agar Karyawan Mendapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 Juta

- 30 Mei 2022, 15:35 WIB
Simak penjelasan tentang pencairan BSU 2022, termasuk syarat penerima dan cara untuk mengeceknya agar dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan.
Simak penjelasan tentang pencairan BSU 2022, termasuk syarat penerima dan cara untuk mengeceknya agar dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan. /Pixabay/EmAji.

PR DEPOK – Benarkah Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022 siap dicairkan? Berikut ulasan mengenai pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta bagi karyawan.

Sebelum jadwal pencairan BSU 2022, para karyawan diharuskan untuk memenuhi syarat dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) terkait pemberian BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta.

Terkait pencairan BSU 2022, saat ini pihak Kemnaker masih memproses mekanisme penyaluran BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta bagi karyawan yang memenuhi syarat.

Setelah proses pencairan BSU 2022 siap dicairkan, pihaknya akan segera mengucurkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta kepada para karyawan yang memiliki gaji dibawah Rp3,5 juta.

Baca Juga: Langsung Klik Link eform.bri.co.id, Pastikan Pelaku Usaha Mikro Dapatkan BLT UMKM Rp600 Ribu

Berdasarkan mekanisme pencairan tahun sebelumnya, berikut syarat yang harus dipenuhi karyawan untuk mendapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta.

Syarat penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 Juta

1. Calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1 juta merupakan WNI yang dinyatakan dengan NIK.

2. Terdaftar sebagai peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah