Cara Daftar Bansos Juni 2022, BPNT dan PKH hingga Rp3 Juta Masih Cair untuk Pemilik KTP Berikut Ini

- 3 Juni 2022, 07:12 WIB
Berikut ini cara daftar bansos Juni 2022, BPNT dan PKH hingga Rp3 juta masih cair di Kantor Pos.
Berikut ini cara daftar bansos Juni 2022, BPNT dan PKH hingga Rp3 juta masih cair di Kantor Pos. /Arif Firmansyah/ANTARA

Baca Juga: Atalia Praratya Tulis Pesan Menyentuh tuk Eril, Najwa Shihab hingga Sahrul Gunawan Sampaikan Doa Menguatkan

- Lampirkan foto KTP dan swafoto bersama KTP

- Klik 'Buat Akun Baru'

Setelah akun selesai dibuat, langkah selanjutnya adalah mendaftarkan diri ke DTKS Kemensos.

Daftar ke DTKS Kemensos bisa dilakukan dengan Aplikasi Cek Bansos melalui cara berikut ini.

Baca Juga: BSU 2022 Sudah Cair? Pekerja Bisa Dapatkan BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta usai Login ke Link Berikut Ini

- Klik 'Daftar Usulan'

- Pilih 'Tambah Usulan'

- Masukan kembali data diri termasuk jenis bansos yang ingin diterima

Jika data berhasil diusulkan, maka akan muncul sejumlah informasi seperti nama, NIK KTP, serta kesesuaian Dukcapil dan kesesuaian wilayah.***

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah