Cek Penerima BPNT 2022 Online Lewat HP di Link Resmi cekbansos.kemensos.go.id

- 7 Juni 2022, 20:51 WIB
Ilustrasi - Segera lakukan cek penerima BPNT 2022 secara online lewat HP di link resmi cekbansos.kemensos.go.id
Ilustrasi - Segera lakukan cek penerima BPNT 2022 secara online lewat HP di link resmi cekbansos.kemensos.go.id /Dok.Kemensos/

6. Klik 'Cari Data' untuk mengetahui hasil pencarian.

Data yang berhasil terverifikasi oleh sistem DTKS akan menampilkan daftar penerima berupa Nama Penerima, Umur dan jenis bansos yang didapatkan.

Kemudian akan ada deretan jenis bansos seperti BPNT, PKH, PBI, hingga BST lengkap dengan informasi Status dan Periode pencairannya.

Sementara bila data tidak terverifikasi, akan muncul keterangan 'Tidak Terdaftar Peserta/PM' di layar HP Anda.

Mengatasi hal itu, Anda dapat mendaftar ke DTKS Kemensos secara mandiri, yang bisa dilakukan secara online lewat aplikasi Cek Bansos, atau dengan mendatangi langsung kelurahan setempat.

Baca Juga: Kanada Lakukan Patroli Udara di Sekitar Wilayahnya, China Tuduh Provokasi dan Ancam Konsekuensi Berat

Demikian penjelasan cek penerima BPNT 2022 online lewat HP di link cekbansos.kemensos.go.id.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah