BPNT Juni 2022 Cair Berupa Apa? Berikut Info Dana Bantuan Kartu Sembako dan Cara Cek Penerima

- 11 Juni 2022, 09:38 WIB
Simak cara untuk mendapatlan bansos BPNT yang kembali cair bulan ini dengan cek di link resmi untuk mendapat Rp2,4 juta.
Simak cara untuk mendapatlan bansos BPNT yang kembali cair bulan ini dengan cek di link resmi untuk mendapat Rp2,4 juta. /Dok. Kemensos.

Dana bantuan BPNT dapat diambil setelah masyarakat yang tercatat sebagai penerima mendapatkan surat undangan dari Kementrian Sosial (Kemensos).

Penerima dapat mencairkan BPNT di Kantor Pos atau kelurahan sesuai jadwal yang tertera dalam surat.

Surat undangan tersebut wajib dibawa saat mencairkan dana bantuan disertai dengan KTP dan KK asli milik penerima.

Masyarakat yang ingin mengetahui apakah terdaftar sebagai penerima BPNT dapat mengakses situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Ciri-Ciri Lolos Kartu Prakerja Gelombang 32, Salah Satunya Muncul 2 Tanda Ini Pada Dasbor www.prakerja.go.id

Situs tersebut disediakan agar masyarakat bisa secara mandiri cek penerima bansos yang digulirkan pemerintah termasuk BPNT.

Cara cek penerima BPNT di cekbansos.kemensos.go.id sebagai berikut:

1. Akses situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Masukan alamat tempat tinggal yang meliputi provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa.

Baca Juga: Bansos PKH 2022 Kemensos Tidak Cair Padahal Sudah Masuk Jadwal Pencairan? Simak Kendala dan Solusinya

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah