Apa itu Bansos PBI? Simak Penjelasan Lengkapnya dan Cara Cek Nama Penerima

- 16 Juni 2022, 17:28 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan lengkap mengenai bansos PBI lengkap dengan cara cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Berikut penjelasan lengkap mengenai bansos PBI lengkap dengan cara cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id. /Dok. Bank Indonesia.

PR DEPOK – Apa itu bansos PBI? Simak informasi lengkap soal bantuan ini dan cara cek nama penerimanya di artikel ini.

Sebagai informasi, bansos PBI 2022 adalah singkatan dari Program Bantuan Iuran yang diberikan kepada masyarakat.

Adapun masyarakat yang dimaksud yakni golongan dengan kondisi ekonomi menengah ke bawah atau orang-orang tidak mampu, yang ditargetkan bansos PBI 2022.

Bansos PBI ini diberikan dalam bentuk iuran jaminan kesehatan yang disetorkan pada pihak BPJS Kesehatan setiap bulannya.

Baca Juga: Nama-nama Ini Akan Bansos Juni 2022, Cek Penerima BPNT dan PKH Bulan Ini di Link cekbansos.kemensos.go.id

Nantinya, masyarakat yang terdaftar sebagai penerima bisa mendapatkan bantuan sebesar Rp42.000 per bulan.

Perlu dicatat, PBI 2022 hanya diberikan dalam bentuk biaya asuransi Jaminan Kesehatan, dan tidak diterima secara tunai.

Cara cek nama penerima bansos PBI 2022 melalui link cekbansos.kemensos.go.id bisa disimak di bawah ini.

Cara Cek Nama Penerima

1. Akses dan login di cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah