Cek Penerima BPNT dari Kemensos, Apakah Penyalurannya Bakal Dirapel pad Juli 2022 Ini?

- 2 Juli 2022, 13:12 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan kemungkinan penyaluran BPNT dirapel oleh Kemensos di Juli 2022 hingga cara cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Berikut penjelasan kemungkinan penyaluran BPNT dirapel oleh Kemensos di Juli 2022 hingga cara cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id. /Dok. Kemensos.

PR DEPOK - Hingga kini Kemensos masih terus menyalurkan sejumlah bantuan sosial atau bansos, termasuk BPNT kepada masyarakat.

Kemensos secara rutin mulai Januari hingga Mei menyalurkan BPNT kepada masyarakat dengan besaran nominal Rp200.000.

Namun pada penyaluran BPNT Juni 2022 hingga kini belum juga disalurkan Kemensos. Hal itu pun membuat tidak sedikit penerima bertanya apakah diirapel dengan Juli atau tidak.

Pasalnya, BPNT biasanya akan disalurkan Kemensos setiap bulan pada awal hingga akhir bulan sebesar Rp200.000.

Baca Juga: Tak Perlu NIK untuk Pembelian Minyak Goreng, Luhut Mengaku Terima Masukan Masyarakat Soal PeduliLindungi

Itu artinya, BPNT kemungkinan besar akan dirapel dengan Juli 2022, mengingat penyaluran bulan sebelumnya belum dilakukan.

Jika benar dirapel maka masyarakat akan mendapatkan BPNT sebesar Rp400.000 pada masa pencairan Juli 2022 ini.

Sembari menunggu kepastiannya, masyarakat bisa cek nama penerima melalui cekbansos.kemensos.go.id dan siapkan KTP.

Nanti masyarakat hanya diminta masukkan data berupa nama dan wilayah sesuai yang tertera di KTP pada kolom-kolom yang tersedia. Bagaimana caranya?

Baca Juga: Pemerintah Perpanjang Sosialisasi Beli Minyak Goreng Via PeduliLindungi Selama Tiga Bulan

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x