Segera Daftar DTKS Kemensos Online via HP, BLT Balita tuk Anak Usia 0-6 Tahun Masih Cair Juli 2022

- 14 Juli 2022, 14:14 WIB
Ilustrasi - Anak usia 0-6 tahun bisa dapatkan BLT Balita yang cair Juli 2022 dari Kemensos dengan daftar diri di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) via HP.
Ilustrasi - Anak usia 0-6 tahun bisa dapatkan BLT Balita yang cair Juli 2022 dari Kemensos dengan daftar diri di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) via HP. /ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya.

Langkah pertama yakni siapkan KTP. Setelah itu, buka HP dan unduh aplikasi Cek Bansos di Play Store maupun App Store.

Bila sudah terunduh, bisa segera klik "Buat Akun Baru" untuk registrasi. Dalam prosesnya harus memasukkan data diri sesuai kolom yang diminta.

Selanjutnya unggah 2 foto yang di antaranya menunjukkan KTP dan 1 foto yang tengah memegangi KTP.

Baca Juga: Donetsk Siap Hukum Mati Tentara Bayaran yang Berjuang untuk Ukraina Melawan Rusia

Pastikan semua data-data yang diminta sudah terisi benar tanpa ada kekurangan. Setelahnya klik "Buat Akun Baru".

Berikutnya pilih menu "Daftar Usulan". Lalu masukkan kembali data diri pada kolom yang tersedia.

Lantaran BLT Balita untuk anak usia 0-6 tahun ini termasuk dalam komponen PKH, maka pilih jenis bansos tersebut.

Data yang telah diusulkan bakal diproses untuk tahap berikutnya, yakni verifikasi dan validasi terlebih dahulu oleh Kemensos.

Baca Juga: Link Cek Nama Penerima PKH Tahap 3, Bansos Kemensos Rp3 Juta Sedang Cair Juli 2022

Namun satu hal yang perlu diketahui bahwa jika sudah daftar DTKS Kemensos, maka tidak secara otomatis akan mendapatkan BLT Balita yang cair Juli 2022.

Pasalnya, pemerintah dan Kemensos telah menetapkan bahwa setiap bansos, termasuk PKH memiliki mekanisme dan syarat masing-masing sesuai dengan variabel yang dibutuhkan dalam DTKS Kemensos.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah