BPNT Rp200.000 Bulan Juli 2022 Hanya Cair ke Pemilik KTP Ini, Segera Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 26 Juli 2022, 19:55 WIB
Ilustrasi BPNT Kartu Sembako.
Ilustrasi BPNT Kartu Sembako. /Dok. Kemensos./Dok Kemensos.

PR DEPOK – Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT merupakan salah satu bansos yang cair kepada masyarakat pemilik KTP tertentu saja.

BPNT cair senilai Rp200.000 bagi pemilik KTP yang sudah ditetapkan Kementerian Sosial (Kemensos).

Para pemilik KTP tersebut, bisa cek penerima BPNT Rp200.000 melalui situs cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui status pencairan bantuan ini.

Baca Juga: WHO Yakin Kasus Infeksi Cacar Monyet Dapat Dihentikan

Pasalnya, BPNT Rp200.000 tidak hanya cair untuk bulan ini saja, tetapi setiap bulan kepada pemilik KTP yang sudah ditentukan Kemensos.

Maka dari itu, pemilik KTP bisa cek namanya untuk mengetahui bulan ini atau bulan selanjutnya mendapatkan BPNT Rp200.000 atau tidak dengan mengakses cekbansos.kemensos.go.id.

Lantas, pemilik KTP kategori apa saja yang bisa cek penerima BPNT Rp200.000 di cekbansos.kemensos.go.id?

Baca Juga: Kritik Citayam Fashion Week Didaftarkan ke Kemenkumham, Legislator Nilai Tak Tepat

Penting diketahui, BPNT Rp200.000 merupakan bantuan pangan non-tunai yang disalurkan pemerintah melalui Kemensos.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah