PKH Tahap 3 Cair Lagi Bulan Ini, Cek Daftar Nama Penerima BLT Agustus 2022 dari Kemensos di Link Berikut

- 4 Agustus 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi. PKH tahap 3 cair lagi bulan ini, cek daftar nama penerima BLT Agustus 2022 dari Kemensos di link berikut.
Ilustrasi. PKH tahap 3 cair lagi bulan ini, cek daftar nama penerima BLT Agustus 2022 dari Kemensos di link berikut. / Pixabay/wonderfulbali.

Tahap3: Juli, Agustus dan September

Tahap 4: Oktober, November dan Desember

Bansos PKH tahap 3 yang cair Agustus 2022 hanya akan diberikan kepada tujuh kategori berikut:

1. Kategori ibu hamil dapat BLT Rp3 juta per tahun dengan syarat maksimal kehamilan kedua.

Baca Juga: Pelaku Usaha Mikro Bisa Dapat BPUM 2022 Rp600.000, Begini Cara Cek Penerima di Situs eform.bri.co.id

2. Kategori anak usia dini atau balita usia 0-6 tahun dapat BLT Rp3 juta per tahun dengan syarat maksimal dua anak.

3. Kategori siswa SD atau sederajat dapat BLT Rp900 ribu per tahun dengan syarat maksimal satu anak.

4. Kategori siswa SMP atau sederajat dapat BLT Rp1,5 juta per tahun dengan syarat maksimal satu anak.

Baca Juga: 3 Penyebab Bansos PKH Tahap 3 Tidak Cair Bulan Ini

5. Kategori siswa SMA atau sederajat dapat BLT Rp2 juta per tahun dengan syarat maksimal satu anak.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah