Cara Daftar BPNT 2022 Secara Online Lewat HP Agar Bisa Dapat Bantuan Rp2,4 Juta

- 17 Agustus 2022, 20:29 WIB
Cara Daftar BPNT 2022 Secara Online Lewat HP
Cara Daftar BPNT 2022 Secara Online Lewat HP /Dok Kemensos

1. Unduh aplikasi Cek Bansos Kemensos di Play Store.

2. Buka aplikasi Cek Bansos Kemensos yang sudah diunduh di HP.

3. Lakukan terlebih dulu registrasi dengan klik 'Buat Akun Baru'.

4. Masukkanlah data diri yang diminta, seperti nomor KK, NIK KTP, dan seterusnya.

Baca Juga: Cek Nama Penerima BPNT Agustus 2022, Akses Link Berikut dan Cairkan Bantuan Rp200.000

5. Kemudian lampirkan foto KTP dan swafoto dengan KTP.

6. Lalu periksa kembali data diri yang dimasukkan apakah sudah benar dan sesuai.

7. Jika sudah, klik 'Buat Akun Baru'.

8. Setelah registrasi berhasil, pilih 'Daftar Usulan' pada menu utama aplikasi Cek Bansos.

Baca Juga: Lirik Lagu Full Senyum Sayang dari Evan Loss yang Viral di TikTok, Lengkap dengan Terjemahannya

Halaman:

Editor: Fajar Rahmawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x