Cara Daftar BLT Ibu Hamil dan Balita Rp750.000 Online lewat HP, Cek di Sini

- 22 Agustus 2022, 17:56 WIB
Segera lakukan cara daftar BLT ibu hamil dan balita ini secara online lewat HP agar mendapatkan bansos PKH Rp750.000.
Segera lakukan cara daftar BLT ibu hamil dan balita ini secara online lewat HP agar mendapatkan bansos PKH Rp750.000. /ANTARA/Jefry Aries

3. Kategori anak sekolah jenjang SD menerima sebesar Rp225.000 per tiga bulan.

4. Kategori anak sekolah jenjang SMP menerima sebesar Rp375.000 per tiga bulan.

5. Kategori anak sekolah jenjang SMA menerima sebesar Rp500.000 per tiga bulan.

Bantuan ini bisa didapatkan apabila masyarakat terdaftar sebagai keluarga penerima manfaat atau KPM di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS Kemensos.

Terdapat beberapa langkah yang perlu dilakukan oleh masyarakat untuk mendaftar sebagai KPM.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id Pakai Link Ini untuk Cairkan PKH dan BPNT Bulan Agustus 2022

Namun, dokumen yang diperlukan tidaklah sulit, lantaran pendaftaran ke DTKS Kemensos ini hanya memerlukan KTP dan KK.

Untuk cara daftar BLT ibu hamil dan balita serta kategori PKH lainnya sendiri bisa dilakukan lewat Aplikasi Cek Bansos dengan langkah berikut ini.

- Buka Play Store di HP masing-masing dan unduh Aplikasi Cek Bansos.

- Buka Aplikasi Cek Bansos dan login ke akun masing-masing.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah