Bansos PKH Tahap 3 Cair September 2022, Simak Cara Cek Nama Penerima Secara Online dan Dapatkan Rp600.000

- 5 September 2022, 11:57 WIB
Ilustrasi. Bansos PKH tahap 3 masih cair bulan September 2022, berikut cara cek nama penerima secara online untuk dapatkan Rp600.000.
Ilustrasi. Bansos PKH tahap 3 masih cair bulan September 2022, berikut cara cek nama penerima secara online untuk dapatkan Rp600.000. /ANTARA.

Sedangkan, untuk pendaftaran DTKS Kemensos secara online, masyarakat hanya membutuhkan HP yang terkoneksi dengan jaringan internet, untuk mengunduh aplikasi "Cek Bansos" di Google Playstore.

Diingatkan, dalam pengisian data diri dalam DTKS Kemensos, pastikan kembali bahwa Anda telah mengisi data diri yang sesuai dengan yang ada di KTP masing-masing.

Baca Juga: Ini 6 Kejanggalan yang Ditemukan LPSK Atas Dugaan Pelecehan Seksual terhadap Putri Candrawathi

Setelah terdaftar dalam DTKS Kemensos, masyarakat bisa langsung mengecek apakah namanya keluar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) atau tidak.

Berikut ini adalah cara mudah cek nama penerima BPNT Kartu Sembako secara online, di laman resmi pemerintah yakni cekbansos.kemensos.go.id:

1. Siapkan HP yang terhubung dengan koneksi jaringan internet lancar.

2. Lalu buka laman cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Cara Daftar BLT BBM 2022 Lewat HP via Aplikasi Kemensos, Dapatkan Bantuan Rp600.000 yang Sedang Cair

3. Isi alamat Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai dengan data di KTP penerima Manfaat (PM).

4. Isi nama dari PM (Penerima Manfaat) bansos yang sesuai KTP penerima.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah