BLT BBM Jabar Cair September 2022, Cek Penerima dan Dapatkan Rp600.000

- 20 September 2022, 07:25 WIB
Ilustrasi uang untuk bantuan sosial.
Ilustrasi uang untuk bantuan sosial. /iqbalnuril/Pixabay

4. Isi dan lengkapi kolom data diri berupa nama lengkap sesuai KTP dan KK.

5. Salin setiap huruf kode dengan benar dan pastikan tidak salah ketik.

6. Klik "Cari Data" untuk sistem cek bansos mulai pencocokan data.

Tunggu beberapa saat, sistem cek bansos akan memberikan informasi lengkap tentang identitas penerima, jenis bansos, hingga jadwal pencairannya.

Baca Juga: PKH Balita Tahap 3 Rp750.000 Masih Cair September 2022, Cek Penerima di Link cekbansos.kemensos.go.id

Diketahui, BLT BBM disalurkan melalui Kantor Pos atau kelurahan/desa setempat.

Beda halnya dengan BLT BBM bagi nelayan yang disalurkan melalui bank BJB.

Adapun untuk menjadi penerima BLT BBM silakan simak daftar syarat di bawah ini:

Baca Juga: Tes Psikologi: Hiu atau Kaki? Objek yang Dilihat Pertama Kali akan Ungkap Kepribadian Anda

a. WNI dengan kondisi ekonomi kurang mampu.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: Humas Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah