BLT BBM 2022 Masih Cair, Siapa Saja Penerimanya? Cek Sekarang di cekbansos.kemensos.go.id

- 27 September 2022, 15:53 WIB
Ilustrasi penerima bansos - BLT BBM 2022 masih cair, masyarakat bisa cek penerima bantuan Rp600.000 di link cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi penerima bansos - BLT BBM 2022 masih cair, masyarakat bisa cek penerima bantuan Rp600.000 di link cekbansos.kemensos.go.id. /ANTARA FOTO/Abriawan Abhe.

Masyarakat dipastikan akan mendapatkan BLT BBM 2022 apabila namanya berhasil dicari di link cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut ini adalah tahapan untuk cek nama penerima BLT BBM 2022 di link cekbansos.kemensos.go.id.

- Buka link cekbansos.kemensos.go.id menggunakan Google atau browser lainnya.

- Isi sejumlah data domisili atau wilayah masyarakat seperti Provinsi, Kota/Kabupaten, Kecamatan, serta Desa tempat tinggal sesuai dengan data di KTP.

Baca Juga: Kenapa Daftar Kartu Prakerja Selalu Gagal? Bisa Jadi Ini Penyebab Tidak Lolos Seleksi

- Setelah mengisi data domisili, silakan mengisi nama lengkap sesuai dengan nama yang tertera pada KTP.

- Langkah terakhir, lakukan verifikasi dengan cara menyalin ulang kode captcha yang tertera berupa delapan huruf (dipisahkan spasi).

- Klik ikon "reload" untuk mendapatkan kode baru apabila kode yang didapatkan kurang jelas. - Klik 'CARI DATA'.

Selanjutnya, nama penerima BLT BBM 2O22 beserta statusnya akan segera ditampilkan sistem di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Unggul dari Anies Baswedan, Ganjar Pranowo Terpilih Jadi Capres 2024 Pilihan Milenial

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah