Bagaimana Cara Mendapatkan BLT BBM 2022? Catat Syarat-syaratnya agar Uang Rp600.000 Masuk Kantong

- 28 September 2022, 14:13 WIB
Cara mendapatkan BLT BBM 2022 dari Kemensos mudah. Masyarakat hanya perlu penuhi syarat-syaratnya, uang Rp600.000 langsung masuk kantong.
Cara mendapatkan BLT BBM 2022 dari Kemensos mudah. Masyarakat hanya perlu penuhi syarat-syaratnya, uang Rp600.000 langsung masuk kantong. /ANTARA FOTO/Kornelis Kaha.

Untuk diketahui, BLT BBM 2022 sebesar Rp600.000 ini bisa Anda cairkan melalui Kantor Pos, RT/RW, maupun petugas kelurahan/desa setempat.

Adapun pencairan BLT BBM 2022 ini baru memasuki tahap 1 dan akan disalurkan sebesar Rp300.000.

Baca Juga: Cek Penerima BSU Tahap 2 di bsu.kemnaker.go.id, Nama Pekerja Penerima BLT Subsidi Gaji Rp600.000 Ada di Sini

Terkait tata cara mencairkan BLT BBM 2022 sebesar Rp600.000 di Kantor Pos, simak langkah-langkah berikut.

Cara Mencairkan BLT BBM

  • Bawa dokumen pencairan BLT BBM 2022, yakni surat undangan pencairan, KTP, dan Kartu Keluarga (KK)
  • Kunjungi Kantor Pos terdekat sesuai jadwal pencairan yang tercantum pada surat undangan
  • Ambil nomor urut antrean pencairan BLT BBM 2022 di Kantor Pos
  • Serahkan dokumen pencairan BLT BBM 2022 kepada petugas loket

Baca Juga: PKH Tahap 4 Cair Kapan? Intip Jadwal Pencairannya Lengkap Beserta Syarat Penerima dan Kategori yang Tersedia

  • Petugas loket Kantor Pos akan memeriksa dokumen pencairan BLT BBM 2022
  • Setelah semua dokumen telah disetujui, maka BLT BBM 2022 sebesar Rp300.000 bisa segera dicairkan.

Demikian penjelasan mengenai cara mendapatkan BLT BBM 2022 senilai Rp600.000 beserta syarat-syarat penerimanya.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x