Cukup Lewat HP, Cek Nama Penerima BPNT yang Cair Oktober 2022 untuk Dapat Bantuan Rp200.000

- 4 Oktober 2022, 18:47 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum informasi mengenai syarat dan cara cek penerima BPNT yang cair bulan Oktober 2022.
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum informasi mengenai syarat dan cara cek penerima BPNT yang cair bulan Oktober 2022. /Unsplash/ahsanjaya.

PR DEPOK – Cukup dengan HP untuk cek nama penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) 2022 yang cair Oktober 2022.

Selain PKH, BPNT juga memasuki pencairan pada bulan Oktober 2022. Cek penerima bisa dilakukan di cekbansos.kemensos.go.id.

Bulan Oktober 2022 merupakan pencairan BPNT 2022 tahap 10, seperti diketahui pemerintah menyalurkan BPNT selama satu tahun, dan pencairan dilakukan secara bertahap setiap bulannya.

Baca Juga: Media Asing Soroti Tragedi di Kanjuruhan, Lakukan Liputan Langsung

Masyarakat yang dinyatakan sebagai penerima BPNT yang cair Oktober 2022 akan mendapatkan dana bantuan sebesar Rp200.000.

BPNT 2022 Rp200.000 ini masih akan cair hingga akhir tahun nanti, setiap penerima akan mendapatkan bansos BPNT setiap bulan selama satu tahun.

Cek nama penerima BPNT 2022 dapat dilakukan secara online melalui HP. Masyarakat cukup input wilayah dan nama lengkap di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Bansos Rp600.000 Besok Cair dari BSU 2022 Tahap 4, Cek Penerima Lewat Situs Resmi BPJS Ketenagakerjaan

Penerima BPNT yang cair Oktober 2022 harus terdaftar di DTKS Kementerian Sosial (Kemensos).

Segera cek nama penerima untuk mendapatkan dana BPNT 2022 yang cair Oktober senilai Rp200.000 di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut cara cek penerima BPNT 2022 yang cair Oktober 2022:

1. Siapkan KTP.

Baca Juga: BPNT Oktober 2022 Cair Tanggal Ini, Simak Cara Daftar DTKS untuk Dapat Bantuan Rp200.000

2. Lengkapi data wilayah seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa sesuai KTP.

3. Masukkan nama penerima BPNT sesuai KTP.

4. Masukkan empat kode huruf yang tertera dalam situs.

5. Selanjutnya klik ‘cari data’.

Baca Juga: Link Live Streaming Indonesia vs Jepang di AFC Futsal Asian Cup 2022, Siaran Langsung Hari Ini di MNCTV

Selanjutnya, sistem Cek Bansos akan mencari penerima BPNT 2022 sesuai dengan wilayah yang dimasukkan.

Selain itu, Cek Bansos juga akan menampilkan nama, umur, dan jenis bansos jika data yang dimasukkan dinyatakan sebagai penerima BPNT yang cair Oktober 2022.

Terdapat sejumlah syarat bagi penerima BPNT yang cair Oktober 2022. Masyarakat harus memenuhi syarat berikut ini untuk mendapatkan BPNT 2022.

Baca Juga: BLT BBM Tahap 2 Sedang Cair Oktober 2022, Segera Login ke Link Ini dan Cairkan Bansos Rp300.000

1. WNI.

2. Merupakan masyarakat miskin atau rentan miskin.

3. Memiliki KTP.

Baca Juga: Sinopsis Film Mortdecai, Aksi Kocak Johnny Depp Jadi Pencuri Karya Seni, Tayang Malam Ini di Bioskop Trans TV

4. Bukan anggota ASN, TNI, Polri.

5. Memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Demikian informasi mengenai syarat dan cara cek penerima BPNT yang cair bulan Oktober 2022.***

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah