BPNT 2022 Masih Cair Bulan Ini, Segera Cek Nama Penerima dan Cairkan Rp200.000 di Kantor Pos

- 10 Oktober 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi. Simak penjelasan mengenai cara cek nama penerima BPNT 2022 untuk mencairkan Rp200.000 di Kantor Pos.
Ilustrasi. Simak penjelasan mengenai cara cek nama penerima BPNT 2022 untuk mencairkan Rp200.000 di Kantor Pos. /Pxhere/Mohamad Trilaksono.

PR DEPOK - BPNT 2022 masih cair bulan ini, segera cek nama penerima dan cairkan Rp200.000 di Kantor Pos. 

BPNT 2022 sudah mulai cair kepada penerima secara tunai Rp200.000 di Kantor Pos terdekat, dengan memberikan syarat pencairan.

Untuk mendapatkan dana BPNT 2022, penerima wajib terdaftar di DTKS dan melakukan cek nama penerima di link cekbansos.kemensos.go.id untuk bisa dapat bantuan sembako.

Baca Juga: Lusinan Rudal Hantam Kota-kota di Ukraina, Terjadi Sehari Setelah Ledakan di Jembatan Kerch Krimea

Jika data penerima BPNT 2022 sudah dipastikan terdaftar di DTKS, maka selanjutnya penerima hanya tinggal mencairkan dana dengan mengajukan empat syarat yang dibutuhkan.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website Cek Bansos DTKS, berikut penjelasan lengkap cara cek nama penerima BPNT 2022 beserta empat syarat untuk dapat bantuan sembako:

1. Login cekbansos.kemensos.go.id untuk proses cek status dan nama penerima BPNT 2022 dari Kemensos resmi senilai Rp200.000.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos PKH 2022 secara Online via HP di Aplikasi Cek Bansos

2. Isi formulir pada halaman situs Cek Bansos dengan data pribadi berupa alamat dan juga nama penerima BPNT 2022 yang sesuai dengan keterangan KTP pribadi penerima bantuan sembako senilai Rp200.000.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah