Masukkan Data KTP via HP ke Sini, Bisa Cairkan BPNT Oktober 2022 di Kantor Pos Rp200.000

- 11 Oktober 2022, 20:50 WIB
Simak inilah cara cek nama penerima BPNT yang cair Oktober 2022 dengan memasukkan data-data KTP tuk dapatkan saldo sembako Rp200.000.
Simak inilah cara cek nama penerima BPNT yang cair Oktober 2022 dengan memasukkan data-data KTP tuk dapatkan saldo sembako Rp200.000. /Tangkap layar.

PR DEPOK - Segera siapkan KTP dan masukkan data-datanya ke aplikasi Cek Bansos atau situs cekbansos.kemensos.go.id untuk cek nama penerima.

Pasalnya, BPNT yang merupakan satu jenis bansos dari Kementerian Sosial (Kemensos) kembali cair Oktober 2022.

Setiap masyarakat yang menjadi penerima BPNT Oktober 2022 bakal mendapat saldo sembako Rp200.000 dari Kemensos.

Namun cek nama penerima bisa dilakukan bagi masyarakat yang sudah lebih dulu terdaftar di DTKS dan mengajukan jadi penerima BPNT Oktober 2022.

Baca Juga: Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, Ada 24 Hari

Jika sudah silakan lakukan cek nama penerima segera dengan menyiapkan KTP, bisa lewat aplikasi Cek Bansos atau situs cekbansos.kemensos.go.id. Berikut langkah-langkahnya.

Via cekbansos.kemensos.go.id

1. Siapkan KTP

2. Lalu akses cekbansos.kemensos.go.id pakai HP yang terkoneksi internet

3. Isi alamat domisili dan nama lengkap sesuai KTP

Halaman:

Editor: Ramadhan D.W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah