Link Cek Penerima Bansos Rp900.000, Siapkan HP dan KTP untuk Login

- 28 November 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi – Simak penjelasan tentang cara cek penerima bansos November.
Ilustrasi – Simak penjelasan tentang cara cek penerima bansos November. //Instagram.com/@bank_indonesia/

PR DEPOK - Penyaluran bansos Rp900.000 masih berlanjut hingga bulan depan ke masyarakat yang namanya tercatat di link cek penerima.

Masyarakat yang penasaran apakah dapat bansos Rp900.000 atau tidak, bisa segera login ke link cek penerima.

Cukup sediakan HP dan KTP untuk login ke link cek penerima, maka status dapat bansos Rp900.000 atau tidak, bakal diketahui.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Kemensos Online Lewat HP agar Dapat Bansos PKH, BPNT, dan BLT BBM Desember 2022

Apabila nama muncul usai login ke link cek penerima bansos Rp900.000, maka bulan ini berhak dapat uang tunai yang bisa diambil di Kantor Pos.

Perlu diketahui, bansos Rp900.000 yang saat ini sedang cair merupakan akumulasi dari BLT BBM selama dua bulan senilai Rp300.000 dan BPNT selama tiga bulan senilai Rp600.000.

Penyaluran BLT BBM senilai Rp300.000 merupakan pencairan tahap 2, dengan nominal Rp150.000 per bulan.

Baca Juga: Cek Penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000 dengan Login eform.bri.co.id

Adapun penyaluran BPNT selama tiga bulan yang merupakan rapelan Oktober, November, dan Desember 2022 kali ini tidak diberikan dalam bentuk saldo sembako seperti biasanya.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x