Cek di Sini Daftar Bansos yang Kemungkinan Masih dan akan Cair pada Tahun 2023 untuk KPM

- 8 Desember 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan informasi daftar bansos yang kemungkinan masih dan akan cair pada tahun 2023 untuk KPM.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan informasi daftar bansos yang kemungkinan masih dan akan cair pada tahun 2023 untuk KPM. /Unsplash./

1. Login cekbansos.kemensos.go.id untuk melakukan cek bansos yang mungkin cair di tahun 2023.

2. Menginput data diri lengkap dari penerima bansos, terutama alamat KTP dengan jelas.

Baca Juga: PKH 2022 Tahap 4 Segera Berakhir di Tanggal Ini, Cairkan Bantuan Kamu Sekarang di Sini

3. Menginput data keterangan alamat, seperti alamat provinsi penerima bantuan atau bansos.

4. Menginput data keterangan alamat kabupaten atau kota sesuai domisili KTP penerima bantuan atau bansos.

5. Menginput data keterangan alamat kecamatan sesuai domisili KTP penerima bantuan atau bansos.

Baca Juga: Cek Penerima Dana PIP Kemdikbud 2022 via Online, Login pip.kemdikbud.go.id

6. Menginput keterangan nama lengkap sesuai KTP penerima bantuan atau bansos.

7. Setelah data penerima bansos selesai diisi dengan lengkap, berikutnya inputkan ulang kode OTP, kemudian klik ‘Cari Data’ untuk cek penerima bantuan atau bansos.

8. Tunggu beberapa saat saja, hingga data nama penerima bantuan atau bansos sudah muncul, dan dinyatakan resmi sebagai penerima manfaat dari Kemensos.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: eform.bri.co.id cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x