Cek Penerima Bantuan Set Top Box (STB) Gratis Lewat HP

- 11 Desember 2022, 19:03 WIB
Ilustrasi - Berikut cara cek penerima bantuan Set Top Box (STB) gratis secara online lewat HP di cekbantuanstb.kominfo.go.id atau cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Berikut cara cek penerima bantuan Set Top Box (STB) gratis secara online lewat HP di cekbantuanstb.kominfo.go.id atau cekbansos.kemensos.go.id. //Dok. Kominfo

Kemudian cara kedua untuk melakukan cek penerima bantuan STB gratis adalah melalui laman resmi Kemensos, berikut langkah-langkahnya; 

- Buka link cekbansos.kemensos.go.id lewat browser.

- Siapkan KTP. 

- Lengkapi alamat domisili sesuai KTP seperti Provinsi, Kabupaten hingga Desa.

- Masukkan nama lengkap Anda. 

Baca Juga: Jerit Orangtua Siswa SDN Pondok Cina 1 Depok: Pak Jokowi, Pak Nadiem Turunlah

- Tulis sejumlah kode huruf sesuai gambar. 

- Klik 'Cari Data'. 

Setelah itu hasil pencarian akan menampilkan informasi penerima bantuan STB dalam format Nama Penerima, Umur dan tabel berisi jenis bantuan. 

Baca Juga: Bansos Rp900.000 Masih Cair? Simak Penjelasannya dan Login cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Wulandari Noor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x