Cara Cek Penerima BPUM 2022 di eform.bri.co.id

- 20 Desember 2022, 09:17 WIB
Ilustrasi – Buka link eform.bri.co.id/bpum untuk cek penerima BPUM 2022.*
Ilustrasi – Buka link eform.bri.co.id/bpum untuk cek penerima BPUM 2022.* /eform.bri.co.id/Tangkap layar eform.bri.co.id

Cara Cek Penerima BPUM 2022

1. Siapkan HP dan buka browser.

2. Ketik situs eform.bri.co.id di tab search pencarian.

3. Klik 'Cek Daftar BPUM'.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa, 20 Desember 2022: Pisces Dapat Penghargaan, Capricorn Jengkel dengan Pasangan

4. Masukan NIK KTP

5. Ketik kode verifikasi yang muncul di layar

6. Klik 'Proses Inquiry' dan selesai.

Jika sudah terdaftar sebagai penerima, maka akan muncul keterangan soal status penerima BPUM 2022.

Baca Juga: Resmi Dirilis, Ini Harga dan Cara Beli Tiket Piala AFF 2022 Indonesia vs Kamboja

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x