BSU 2022 Cair Sebelum Tahun Baru, Cek Nama Anda untuk Ambil Rp600 Ribu di Kantor Pos

- 25 Desember 2022, 08:02 WIB
Ilustrasi – Simak cara pengambilan dana BSU di Kantor Pos, lakukan sebelum 27 Desember 2022.*
Ilustrasi – Simak cara pengambilan dana BSU di Kantor Pos, lakukan sebelum 27 Desember 2022.* /Antara/Nirkomala/

Ini cara cek nama penerima BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji Rp600.000:

1. Akses laman kemnaker.go.id.

2. Apabila belum memiliki akun, Anda harus mendaftar terlebih dulu dengan mengisi akun OTP yang dikirim ke nomor HP Anda.

Baca Juga: Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023: Jalur Puncak Macet, Polres Bogor Terapkan Ganjil Genap

3. Kemudian login kembali dengan mengunakan akun yang sudah Anda buat.

4. Lengkapi data diri, foto profil, tentang Anda, status pernikahan dan tipe lokasi.

5. Kemudian Anda akan menerima notifikasi yang menjelaskan apakah Anda berhak mendapat BLT Subsidi Gaji Rp600.000.

Selain lewat laman bsu.kemnaker.go.id, Anda juga bisa cek nama penerima BSU 2022 dari aplikasi Pospay dengan cara sebagai berikut:

Baca Juga: 15 Ucapan Selamat Natal Menyentuh Hati, Cocok Dikirim ke Orang Tersayang dari Keluarga hingga Teman

1. Download aplikasi Pospay dari Play Store atau App Store.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah