Daftar Bansos yang Dilanjut pada 2023: Ada PKH hingga Kartu Prakerja Rp4,2 Juta

- 4 Januari 2023, 15:16 WIB
Ilustrasi - Bansos PKH dan insentif Kartu Prakerja akan cair di 2023.
Ilustrasi - Bansos PKH dan insentif Kartu Prakerja akan cair di 2023. /UNSPLASH/@mufidpwt

Baca Juga: KJP Tahap 2 Januari 2023 Anda Belum Cair? Simak Penyebabnya dan Cara Cek Penerima

4. Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah

Bansos ini merupakan program Kemendikbudristek. KIP Kuliah adalah bantuan biaya pendidikan bagi lulusan SMA sederajat melanjutkan jenjang di perguruan tinggi.

Tahun sebelumnya, pemerintah memberikan bantuan KIP Kuliah untuk pembiayaan hingga subsidi biaya hidup sebesar Rp700 ribu per bulannya.

Baca Juga: Daftar Bansos yang Diberhentikan Penyalurannya Tahun Ini, Apakah Termasuk BSU dan PKH?

5. Kartu Prakerja

Program Kartu Prakerja masih dilanjutkan pemerintah tahun 2023 ini. Bantuan ini diberikan kepada pencari kerja atau pekerja/buruh yang terkena PHK dan ingin meningkatkan kompetensinya.

Untuk program Kartu Prakerja 2023, pemerintah menaikan jumlah bantuan menjadi Rp4,2 juta.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH 2023 Januari, Hanya Butuh KTP dan HP

Jumlah tersebut terdiri atas biaya pelatihan sebesar Rp3,5 juta, insentif pasca pelatihan Rp600 ribu yang akan diberikan sebanyak 1 kali, serta insentif survei sebesar Rp100 ribu untuk dua kali pengisian survei.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah