Cek Penerima PKH 2023 Online Melalui cekbansos.kemensos.go.id

- 12 Januari 2023, 20:53 WIB
Ilustrasi – Simak cara cek penerima PKH 2023 secara online dengan mengakses situs cekbansos.kemensos.go.id di link khusus ini.
Ilustrasi – Simak cara cek penerima PKH 2023 secara online dengan mengakses situs cekbansos.kemensos.go.id di link khusus ini. //Pexels/Ahsanjaya/

PR DEPOK - Penjelasan terkait cara cek penerima PKH 2023 online melalui cekbansos.kemensos.go.id akan disampaikan lewat artikel berikut ini.

Masyarakat yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS Kemensos berhak mendapatkan bansos tahun ini.

Seperti diketahui, DTKS selalu diperbarui dengan tujuan agar penyaluran bansos bisa tepat sasaran.

Untuk mengetahui daftar nama yang berhak menerima bansos PKH tahun 2023 ini, masyarakat bisa cek penerima secara online dengan login ke situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Wajah Baru Muncul di Film Live Action Tokyo Revengers 2, Siapa Saja?

Situs tersebut dapat diakses dengan mudah dan gratis oleh masyarakat dengan cara berikut ini.

1. Buka link cekbansos.kemensos.go.id, bisa dengan klik di sini.

2. Setelah itu, sesuaikan nama provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, dan desa yang menjadi wilayah penerima manfaat.

3. Masukkan nama lengkap penerima manfaat di kolom yang tersedia.

4. Ketik ulang kode unik yang muncul di layar.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah