Cek Penerima Bansos PKH Rp500.000 Online di link cekbansos.kemensos.go.id

- 11 Februari 2023, 17:07 WIB
Ilustrasi penerima PKH Rp500.000
Ilustrasi penerima PKH Rp500.000 /Antara/Adwit B Pramono/

PR DEPOK - Simak artikel ini hingga selesai yang menyajikan informasi terkait cek bansos PKH Rp500.000 secara online di link cekbansos.kemensos.go.id.

Penerima bansos PKH sebesar Rp500.000 adalah kategori Anak Sekolah SMA, yang akan disalurkan secara bertahap atau Rp2 juta per tahun.

Masyarakat bisa cek penerima bansos PKH secara online di link cekbansos.kemensos.go.id, ini diperuntukkan untuk masyarakat yang sudah mendaftar di DTKS Kemensos.

Baca Juga: Cek Nama Penerima Bansos Kemensos Februari 2023 dengan Login Link cekbansos.kemensos.go.id

Bansos Anak Sekolah adalah salah satu kategori dari Program Keluarga Harapan (PKH), yang disalurkan pemerintah melalui Kementerian Sosial.

Selain anak Sekolah SMA, Pemerintah juga telah memberikan bantuan pada anak sekolah SD dan SMP.

Anak sekolah SD akan mendapatkan bantuan uang tunai sebesar Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 per tahun.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok Minggu, 12 Februari 2023: Komunikasikan Rasa Khawatirmu Agar Mendapat Solusi

Sedangkan, Anak sekolah SMP akan mendapatkan uang tunai sebesar Rp375.000 per tahap atau sebesar Rp1,5 juta per tahun.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah