PKH 2023 Tahap 1 Cair Hari Ini? Segera Cek Nama Kamu via Online di Link cekbansos.kemensos.go.id

- 4 Maret 2023, 06:50 WIB
Ilustrasi - Simak ulasan mengenai pencairan PKH 2023 Maret dan cara cek nama penerima bansos via online dengan login di link cekbansos.kemensos.go.id di sini.
Ilustrasi - Simak ulasan mengenai pencairan PKH 2023 Maret dan cara cek nama penerima bansos via online dengan login di link cekbansos.kemensos.go.id di sini. /ANTARA/Fikri Yusuf/

PR DEPOK - Program Keluarga Harapan (PKH) 2023 tahap 1 cair hari ini? Simak ulasan lengkapnya beserta cara cek nama penerima bansos online via link cekbansos.kemensos.go.id pada artikel ini.

PKH merupakan salah satu bansos yang diperkirakan cair kepada masyarakat di bulan Maret ini.

Berdasarkan jadwal yang berlaku, di bulan Maret ini memasuki periode akhir penyaluran PKH 2023 tahap 1.

Baca Juga: Cek Nama Penerima BPNT 2023 Maret Pakai KTP dan HP, Login Sekarang di Link Ini

Penyaluran PKH periode tahap 1 berlangsung sejak Januari dan akan berakhir pada akhir Maret nanti.

Setelah penyaluran tahap 1 berakhir, PKH akan kembali disalurkan di tahap 2 pada April hingga Juni, tahap 3 pada Juli hingga September, dan terakhir tahap 4 pada Oktober hingga Desember.

Masyarakat yang ingin mendapatkan PKH wajib memenuhi sejumlah syarat yang berlaku, salah satunya dengan terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos.

DTKS Kemensos ini merupakan data yang mencakup nama-nama masyarakat yang berhak menerima bansos, salah satunya adalah bansos PKH.

Baca Juga: Apa Syarat dan Dokumen untuk Ajukan KUR Mandiri 2023? Segera Datangi Kantor Cabang Terdekat

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah