Tarik Dana PKH dan BPNT 2023 di ATM Terdekat, Ini Daftar Penerimanya

- 13 Maret 2023, 09:17 WIB
Daftar Penerima PKH dan BPNT 2023 yang sedang cair, tarik dana bansos di ATM terdekat pakai cara berikut ini.
Daftar Penerima PKH dan BPNT 2023 yang sedang cair, tarik dana bansos di ATM terdekat pakai cara berikut ini. /ANTARA/Ari Bowo Sucipto/

PR DEPOK - Masyarakat sudah mulai bisa menarik dana bansos PKH dan BPNT 2023 di ATM dan bank terdekat.

Penyaluran PKH dan BPNT 2023 sudah mulai dilakukan di sejumlah wilayah tertentu kepada keluarga penerima manfaat atau KPM.

Masyarakat yang telah terdaftar sebagai KPM bisa langsung mendatangi ATM atau bank terdekat untuk menarik dana bansos Kemensos tahun ini.

Jika ingin mengecek terlebih dahulu status bansos sudah cair atau belum, masyarakat bisa mengakses laman resmi cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Cek Penerima BPNT 2023 yang Sudah Cair Rp400.000 di cekbansos.kemensos.go.id, Siapkan KTP

Pasalnya, laman resmi Kemensos tersebut memuat berbagai informasi terkait penyaluran bansos PKH maupun BPNT 2023.

Selain untuk mengecek status bansos sudah cair atau belum, laman cekbansos.kemensos.go.id juga menampilkan daftar penerima manfaat yang berhak mendapatkan bantuan.

Situs ini bisa diakses secara online dan gratis dengan langkah berikut ini.

1. Kunjungi link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, 13 Maret 2023: Leo Ada Perubahan dalam Asmara, Virgo Jangan Bandingkan Diri

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x