PKH 2023 Tahap 1 Mulai Cair, Ambil Bantuan Uang Tunai Rp225.000 hingga Rp750.000 di Sini

- 14 Maret 2023, 20:12 WIB
Ilustrasi - PKH 2023 dikabarkan telah cair kepada masyarakat mulai dari Rp225.000 hingga Rp750.000, segera ambil bantuan di sini.
Ilustrasi - PKH 2023 dikabarkan telah cair kepada masyarakat mulai dari Rp225.000 hingga Rp750.000, segera ambil bantuan di sini. /Twitter @KemensosRI

- Anak berusia 0-6 tahun (maksimal dua anak yang didaftarkan) penerima PKH akan mendapat uang tunai sebesar Rp3 juta per tahun atau Rp750.000 per tahap.

- Siswa SD yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa uang tunai sebesar Rp900.000 per tahun atau Rp225.000 per tahap.

Baca Juga: Manchester City vs Leipzig di Liga Champions : Prediksi Skor, Statistik, dan Info Link Live Streaming

- Siswa SMP yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa uang tunai sebesar Rp1,5 juta per tahun atau Rp375.000 per tahap.

- Siswa SMA yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa uang tunai sebesar Rp2 juta per tahun atau Rp500.000 per tahap.

- Lansia yang berusia 70 tahun (maksimal satu orang dalam KK) penerima PKH akan mendapat uang tunai sebesar Rp2,4 juta per tahun atau sebesar Rp600.000 per tahap.

- Penyandang disabilitas berat (maksimal satu orang dalam KK) penerima PKH akan mendapat uang tunai sebesar Rp2,4 juta per tahun atau Rp600.000 per tahap.

Baca Juga: Link Nonton Anime Koori Danshi Zokusei Danshi to Cool na Douryou Joshi Episode 11: Himuro Memelihara Kucing?

Masyarakat perlu mengecek namanya kembali sebelum melakukan pencairan PKH di Kantor Pos maupun Bank Himbara.

Cek nama penerima PKH ini dapat dilakukan masyarakat secara online melalui link resmi pemerintah, yakni cekbansos.kemensos.go.id, berikut langkah-langkahnya:

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah