Resmi Dibuka hingga Akhir Tahun, Simak Syarat dan Minimal Pinjaman KUR Mandiri 2023 di Sini

- 24 Maret 2023, 17:45 WIB
Ilustrasi - KUR Mandiri 2023 dibuka sampai akhir tahun, berikut ini adalah syarat beserta minimal pinjaman yang dapat diajukan.
Ilustrasi - KUR Mandiri 2023 dibuka sampai akhir tahun, berikut ini adalah syarat beserta minimal pinjaman yang dapat diajukan. /Unsplash/Mufid Majnun

Baca Juga: 5 Tempat Estetik di Pangandaran, Cocok untuk Ngabuburit saat Ramadhan 2023

Berikutnya ialah KUR Mikro yang menyediakan pinjaman kredit modal kerja dan investasi kepada setiap debitur mulai dari Rp10 juta sampai dengan Rp100 juta.

Memiliki suku bunga sebesar 6% hingga 9% per tahun, KUR Mikro ini menyediakan jangka waktu pengembalian untuk Kredit Modal Kerja (KMK) selama 3 tahun dan Kredit Investasi (KI) selama 5 tahun.

KUR Kecil

KUR Kecil merupakan program pinjaman di mana masyaraat dapat mengajukan pinjaman mulai dari Rp100 juta sampai dengan Rp500 juta dengan suku bunga sebesar 6% hingga 9% per tahunnya.

 

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kuliner Khas Ramadhan, Cocok untuk Ide Buka Puasa

Adapun jangka waktu pengembalian KUR Kecil ini untuk Kredit Modal Kerja (KMK) selama 4 tahun dan Kredit Investasi (KI) selama 5 tahun.

KUR TKI

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x