Cek Penerima BLT Anak Sekolah di Cekbansos.kemensos.go.id atau Usul Sanggah Penerima Bansos

- 26 Maret 2023, 20:40 WIB
Berikut ini rincian nominal bantuan, cara cek penerima, dan cara usul sanggah bansos BLT Anak Sekolah.*
Berikut ini rincian nominal bantuan, cara cek penerima, dan cara usul sanggah bansos BLT Anak Sekolah.* //Pixabay/Nico_Boersen/

2. Pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP): Rp1,5 juta per tahun atau Rp 375 ribu per empat bulannya; dan

3. Pelajar Sekolah Menengah Atas SMA: Rp2 juta per tahun atau Rp500 ribu yang akan disalurkan per empat bulan.

Baca Juga: Jarang Main Bersama Manchester United, Harry Maguire Tetap Pede: Saya Pemain Berpengaruh!

Pencairan dana BLT Anak Sekolah melalui Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Mandiri, dan Bank Tabungan Negara (BTN).

Cara Cek Penerima BLT Anak Sekolah

 

Berikut adalah cara mudah cek nama penerima BLT Anak Sekolah sebagai berikut:

1. Pastikan jika nama penerima BLT memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP) dan terdaftar dalam Program Keluarga Harapan (PKH);

Baca Juga: 5 Manfaat Puasa untuk Kesehatan Tubuh, Benarkah Bisa Menurunkan Berat Badan?

2. Cek nama penerima manfaat BLT Anak Sekolah dengan mengunjungi laman cekbansos.kemensos.go.id;

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x