Dokumen yang Harus Dibawa untuk Mencairkan BPNT April 2023 di Kantor Pos, Wajib Ada Surat Undangan!

- 5 April 2023, 07:13 WIB
Ilustrasi penerima BPNT April 2023
Ilustrasi penerima BPNT April 2023 /ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif/

PR DEPOK - BPNT April 2023 akan kembali dicairkan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos.

Berdasarkan pencairan sebelumnya, BPNT April 2023 kemungkinan akan dicairkan secara tunai melalui dua tempat, yaitu Bank Himbara dan Kantor Pos.

KPM yang ingin mencairkan BPNT April 2023 wajib membawa dokumen pelengkap sebagai salah satu syarat pencairan.

Baca Juga: Elon Musk Ganti Logo Twitter Jadi Dogecoin, Memecoin Melonjak 20 Persen

Namun, sebelum membahas dokumen yang wajib dibawa untuk mencairkan BPNT April 2023, ada beberapa informasi yang wajib diketahui KPM.

BPNT April 2023 kemungkinan besar akan cair sebelum Lebaran senilai Rp400.000 yang merupakan pencairan Maret dan April 2023 ini. 

Tak hanya mendapatkan uang tunai, KPM juga dikabarkan akan mendapatkan bansos lain, yaitu bansos pangan melalui bansos Ramadhan 2023.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah