Bansos PKH Tahap 2 Anak Sekolah Segera Disalurkan April 2023, Cek Penerimanya di Sini!

- 18 April 2023, 07:00 WIB
Cek penerima bansos PKH Tahap 2 Anak Sekolah dengan akses situs ini.
Cek penerima bansos PKH Tahap 2 Anak Sekolah dengan akses situs ini. /ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin

Jika anak sekolah ingin menerima bantuan tersebut sebelumnya harus terdaftar pada Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS dan memenuhi kriteria yang sudah ditentukan.

Agar memudahkan penerima manfaat dalam mengecek nama penerima bansos, Kemensos sudah memberikan situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Titip Motor dan Mobil Gratis di Bandung Selama Mudik Lebaran 2023, Berikut Syarat dan Lokasinya

Berikut ini cara pengecekan nama penerima manfaat PKH tahap 2 anak sekolah sebagai berikut ini.

1. Penerima manfaat masukan data Wilayah PM anak sekolah sesuai KTP/KK.

2. Kemudian masukan Nama PM anak sekolah sesuai KTP/KK.

3. Lalu masukan kode verifikasi captcha.

Baca Juga: Bansos BPNT 2023 Tahap 2 Cair Rp400 Ribu? Bisa Ambil Lewat ATM, Cek Nama Penerima di Sini

4. Jika data sudah benar silahkan klik tombol Cari Data.

Jika data yang dimasukan sudah terdaftar sebagai penerima manfaat PKH tahap 2 pada anak sekolah maka data dari sistem akan menampilkan data penerima.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah