Cara Mengecek Bansos BPNT 2023 Lewat Link Resmi dtks.kemensos.go.id

- 23 Mei 2023, 08:06 WIB
Simak berikut ini cara mengecek bantuan sosial (bansos) BPNT 2023 lewat link resmi dtks.kemensos.go.id.*
Simak berikut ini cara mengecek bantuan sosial (bansos) BPNT 2023 lewat link resmi dtks.kemensos.go.id.* /ANTARA/Reno Esnir/

 

Total dana bantuan yang diterima oleh KPM sebesar Rp600,000. Dana BLT BPNT 2023 akan disalurkan per bulan sebesar Rp200,000 selama tiga bulan.

Namun perlu diingat bahwa tidak sembarang masyarakat bisa akses link resmi dari dtks.kemensos.go.id.

Baca Juga: Naik Dua Kali Lipat, BSI Alokasikan Dana Rp580 Miliar untuk Perkuat Keamanan Data

Pasalnya hanya masyarakat yang sudah terdaftar di DTKS saja bisa akses link resmi dari dtks.kemensos.go.id.

Daftarkan diri terlebih dulu data KTP pribadi di Aplikasi Cek Bansos Kemensos dan usulkan menjadi penerima bansos BPNT 2023 secara mandiri.

 

Cara Mengecek Bansos BPNT 2023 dari Link dtks.kemensos.go.id

- Akses link resmi dari dtks.kemensos.go.id yakni cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x