Cara Cek Status Penerima KJP Plus Tahap 1 Bulan Juni 2023 di kjp.jakarta.go.id

- 5 Juni 2023, 13:12 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek status penerima bantuan KJP Plus Tahap 1 untuk Juni 2023 di kjp.jakarta.go.id.
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek status penerima bantuan KJP Plus Tahap 1 untuk Juni 2023 di kjp.jakarta.go.id. /Tangkapan layar situs kjp.jakarta.go.id

Untuk itu, bagi orang tua atau wali anak sekolah yang ingin mengetahui statusnya pada pencairan KJP Plus Tahap 1 Juni 2023 ini dapat mengakses link kjp.jakarta.go.id.

Baca Juga: Kunjungi 6 Lokasi Bakso Paling Enak di Samarinda, Cek Alamat dan Jam Bukanya

Berikut ini PikiranRakyat-Depok.com akan memaparkan cara cek status penerima KJP Plus Tahap 1 bulan Juni 2023 di kjp.jakarta.go.id.

Cara Cek Status Penerima KJP Plus Tahap 1 Juni 2023 di kjp.jakarta.go.id

1. Buka link resmi kjp.jakarta.go.id.

Baca Juga: Ramalan Shio Ayam, Anjing dan Babi Selasa, 6 Juni 2023: Hati-Hati dengan Teman

2. Cari menu "Pencarian" dibagian paling bawah, lalu klik menu "Periksa status penerimaan KJP".

3. Tulis NIK KTP wali anak sekolah penerima KJP Plus Tahap 1 Juni 2023.

4. Lalu pilih tahun pencairan KJP Plus Tahap 1 dan tulis tahun "2023".

Baca Juga: Kapan Jadwal Hari Raya Idul Adha Muhammadiyah dan Pemerintah? Simak Penjelasannya

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x