Penyebab Bansos BPNT dan PKH 2023 Tidak Lagi Cair ke Rekening

- 24 Juni 2023, 12:17 WIB
Penyebab bansos BPNT dan PKH 2023 tidak cair lagi ke rekening KPM.
Penyebab bansos BPNT dan PKH 2023 tidak cair lagi ke rekening KPM. /ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/

PR DEPOK – Ketahui penyebab bansos BPNT dan PKH 2023 tak lagi cair ke rekening masyarakat penerima bansos disini.

Bansos BPNT dan PKH 2023 merupakan dua bansos regular yang pencairannya selalu dinanti-nantikan oleh banyak masyarakat.

Pasalnya, pencairan bansos BPNT dan PKH 2023 ini sangat membantu kebutuhan sehari-hari masyarakat miskin atau rentan miskin.

Apalagi saat memasuki awal bulan baru, pencairan bansos BPNT dan PKH 2023 adalah salah satu hal yang selalu ditunggu-tunggu oleh masyarakat.

Baca Juga: BPNT Mei Juni 2023 Sudah Cair, Kapan Uang Bansos Rp400.000 Cair Lagi? Cek Infonya Disini

Namun terkadang, pencairan bansos BPNT dan PKH 2023 yang selalu ditunggu-tunggu oleh masyarakat tersebut malah terkendala dan membuat beberapa masyarakat yang terdaftar sebagai penerima bansos tidak lagi mendapat kucuran dana.

Hal ini sering kali terjadi, di mana masyarakat yang awalnya rutin mendapatkan kucuran dana bansos tiba-tiba tidak pernah mendapatkan kucuran dana lagi.

Lantas, apa penyebab bansos BPNT dan PKH 2023 tak lagi cair ke rekening?

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah