Bansos PKH Tahap 2 2023 Cair hingga Rp750.000, Berikut Daftar Penerima dan Cara Mengecek Statusnya

- 24 Juni 2023, 13:45 WIB
Informasi terbaru soal PKH tahap 2 2023.
Informasi terbaru soal PKH tahap 2 2023. /ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin

PR DEPOK – Bansos PKH tahap 2 2023 cair hingga Rp750.000, berikut daftar penerima bansos dan cara mengecek statusnya.

Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 2 2023 hingga kini masih terus dicairkan oleh pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Pada bulan Juni ini, bansos PKH tahap 2 2023 dijadwalkan akan terus dicairkan hingga akhir bulan Juni Kabarnya bansos ini telah cair di sejumlah wilayah seperti Jawa Barat dan Jawa Tengah.

Bagi KPM yang belum mendapat tanggal pencairan harap tetap menunggu karena tanggal pencairan bansos PKH tahap 2 2023 ini memiliki perbedaan dari satu wilayah ke wilayah yang lain.

Baca Juga: Penyebab Bansos BPNT dan PKH 2023 Tidak Lagi Cair ke Rekening

Seperti yang telah diketahui, bansos PKH tahap 2 2023 ini akan diberikan kepada tujuh kategori KPM yang sebelumnya telah terdaftar sebagai penerima bansos PKH di sistem DTKS Kemensos.

Di mana ketujuh kategori KPM ini masing-masing akan menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) dengan besaran yang berbeda-beda.

Untuk informasi lengkapnya, berikut adalah daftar penerima lengkap dengan besaran yang diterima oleh masing-masing KPM.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x