PKH Tahap 3 Mulai Cair Lagi 15 Juli 2023? Cek Jadwal Cair dan Penerima Bansos PKH Lewat Link Ini

- 15 Juli 2023, 07:30 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos PKH tahap 3 untuk Juli 2023, ini jadwal cair dan cara cek penerima.
Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos PKH tahap 3 untuk Juli 2023, ini jadwal cair dan cara cek penerima. /Unsplash/Mufid Majnun

PR DEPOK – Penantian para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di luar Sumatera Selatan untuk menerima pencairan bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) Tahap 3 tahun 2023 masih tinggi.

KPM seringkali memeriksa saldo PKH Tahap 3 di Kartu KKS yang dikeluarkan oleh Bank Mandiri, BNI, BRI, atau BSI.

Namun, sampai tanggal 13 Juli 2023, saldo PKH Tahap 3 belum terlihat masuk ke rekening KPM yang memegang Kartu KKS.

Tanggal berapa pencairan bansos PKH Tahap 3 tahun 2023 akan dilakukan melalui Kartu KKS Bank Mandiri, BNI, BRI, dan BSI?

Baca Juga: Buruan Cobain 6 Soto Terenak di Lumajang, Ratingnya Bagus

Kabar terbaru mengenai pencairan bansos PKH Tahap 3 tahun 2023 kembali menyebar di kalangan KPM melalui grup media sosial.

Seorang KPM yang menggunakan nama pengguna @Calo Imam membagikan informasi tersebut melalui Grup Facebook INFO PKH 2023 CAIR pada tanggal 13 Juli 2023.

Dalam tulisannya, ia menyampaikan kabar gembira bahwa PKH Tahap 3 Bank BNI akan dicairkan pada tanggal 15 Juli 2023 khusus untuk daerah Tasikmalaya.

Baca Juga: Prakerja Gelombang 57 Dibuka, Ini Cara Dapat Insentif Rp4.2 Juta dan Alasan Belum Lolos Gelombang Sebelumnya

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah