PKH Tahap 3 Agustus 2023 Kapan Cair? Ini Jadwal dan 7 Kategori KPM yang Berhak Terima Bansos Rp750 Ribu

- 1 Agustus 2023, 10:57 WIB
Informasi terbaru tentang PKH tahap 3 Agustus 2023 kapan cair? Cek jadwal dan tujuh kategori KPM yang berhak terima bansos Rp750 ribu.*
Informasi terbaru tentang PKH tahap 3 Agustus 2023 kapan cair? Cek jadwal dan tujuh kategori KPM yang berhak terima bansos Rp750 ribu.* /Novi H/ANTARA/ANTARA/Novi H

PR DEPOK - Berikut informasi terbaru tentang PKH tahap 3 Agustus 2023 kapan cair? Cek jadwal pencairan dan tujuh kategori KPM yang berhak terima bansos Rp750 ribu di sini.

 

Memasuki awal Agustus 2023, bansos reguler Program Keluarga Harapan (PKH) masih terus disalurkan kepada 10 juta KPM yang tergolong masyarakat miskin, dan rentan miskin.

Seperti diketahui, bantuan reguler dari pemerintah ini tengah memasuki penyaluran tahap 3. Lantas kapan PKH Agustus cair?

Sesuai skema pencairan bansos yang sudah ditetapkan oleh pemerintah, PKH tahap 3 2023 akan cair pada bulan Juli, Agustus, hingga September besok.

Baca Juga: Piala dari FIBA World Cup 2023 Akhirnya Tiba di Bali

Dengan skema tersebut, maka detail pencairan bansos PKH tahap 3 Agustus 2023 akan disalurkan mulai tanggal 1 sampai 31 Agustus mendatang.

Tetapi, dana bansos PKH tahap 3 Agustus 2023 sebesar Rp750 ribu hanya cair kepada beberapa kategori Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang sudah ditetapkan oleh pemerintah.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x