Bansos PKH Tahap 3 Sudah Cair Hari ini? Cek Pencairan dan Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 14 Agustus 2023, 13:03 WIB
Ilustrasi pencairan PKH tahap 3
Ilustrasi pencairan PKH tahap 3 /ANTARA/Harviyan Perdana Putra//

Besaran yang diterima pun berbeda-beda mulai dari Rp225.000-Rp750.000, dan jika ditotalkan dalam setahun masyarakat akan menerima bantuan dari Rp900.000-Rp3 juta.

Lantas, Bansos PKH tahap 3 sudah cair hari ini?

Baca Juga: Selalu Ramai! Inilah 6 Rekomendasi Warung Bakso yang Enak Pol di Tegal, Simak Lokasi dan Jam Bukanya

Terkait pencairan bansos PKH tahap 3 di hari ini, masih belum diketahui tetapi sebelumnya bansos telah diperkirakan akan cair di pertengahan bulan Agustus 2023.

Untuk mengetahui bansos sudah cair atau belum, silahkan cek rekening atau KKS KPM melalui SMS dan M-Banking.

Login di cekbansos.kemensos.go.id untuk memastikan penerima bansos PKH tahap 3 di bulan Agustus 2023.

Baca Juga: Cara Cek Kualitas Udara di DKI Jakarta secara Online Lewat Aplikasi JAKI

1. Login di cekbansos.kemensos.go.id
2. Isi wilayah yang terdaftar
3. Isi nama lengkap KPM
4. Masukan kode, jika invalid klik tombol ulang
5. Klik cari data

Informasi penerima bansos PKH tahap 3 di Agustus 2023 akan muncul dalam kolom lengkap dengan periodenya.

Demikian informasi terkait bansos PKH tahap 3 yang masih belum diketahui sudah cair atau belum di hari ini.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah