Buruan Cek! Jelang Pemilu, Bansos 2024 Bakal Dipercepat Cairnya, Masuk ke Link Ini

- 1 Februari 2024, 08:40 WIB
Ilustrasi pencairan bansos. Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos 2024 jelang Pemilu, cek nama penerimanya di link ini.
Ilustrasi pencairan bansos. Berikut ini merupakan informasi soal pencairan bansos 2024 jelang Pemilu, cek nama penerimanya di link ini. /Dok. Kemensos/

2. Kemudian masuk ke Google dan tulis link resmi Cek Bansos Kemensos terbaru yakni cekbansos.kemensos.go.id 2024

3. Isi data diri masukkan lebih dulu alamat rumah dengan lengkap

4. Jangan lupa isi nama lengkap sesuai data NIK KTP pribadi

Baca Juga: 12 Contoh Tema Isra Miraj 2024 Singkat: Hijrah untuk Kuatkan Iman di Era Digital

5. Isi kode Capthca samakan besar kecil hurufnya

6. Terakhir klik 'Cari Data' nantinya sistem cekbansos.kemensos.go.id 2024 akan menampilkan data diri berupa kolom tabel berisikan data diri calon KPM penerima BPNT, PKH anak sekolah serta bansos beras.

Bila nama Anda tercatat di situs link serta ada pemberitahuan informasi berupa 'iya' maka selamat! Anda berhak menerima dana bansos BPNT, PKH anak sekolah serta bansos beras.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini untuk Kamis, 1 Februari 2024: Jaga Kesehatan dan Tangani Keuangan dengan Baik

Segera lakukan pencairan dana melalui Bank Himbara terdekat dengan menggunakan kartu yang telah diberikan atau jika belum mendapatkan kartu segera datangi PT Pos Indonesia (Kantor Pos) terdekat sesuai domisili dan bawa sejumlah dokumen dari NIK KTP serta Kartu Keluarga (KK) tunggu beberapa saat hingga petugas Kantor Pos mencairkan dana bansos BPNT, PKH anak sekolah serta bansos beras Februari 2024, demikian informasi yang kami rangkum untuk Anda semoga membantu.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah