Benarkah PKH Maret 2024 Sudah Resmi Cair? Ini Informasi Pencairan dan Cara Mencairkan Bansos Tanpa KKS

- 13 Maret 2024, 09:50 WIB
Ilustrasi Dana Bansos PKH 2024 Kategori Balita
Ilustrasi Dana Bansos PKH 2024 Kategori Balita /Unsplash/Mufid Manjun

Baca Juga: Tiket Tambahan Kereta Api Lebaran 2024 Tahap Kedua sudah dijual?, Ini Informasi dan Dapatkan Tiketnya

Pencairan bantuan PKH Maret 2024 di Kantor Pos adalah khusus untuk masyarakat yang tidak memiliki KKS atau rekening.

Pencairan yang dilakukan masyarakat di Kantor Pos juga gratis atau tanpa dipungut biaya apapun. Masyarakat bisa dengan nyaman mencairkan bantuan PKH Maret 2024 tanpa mengeluarkan biaya sedikit pun.

Demikian informasi PKH Maret 2024 yang belum diketahui apakah sudah resmi cair atau belum kepada 7 kategori.

***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah