Kenapa KLJ Tahap 2 2024 Tak Kunjung Cair Kepada Lansia di DKI Jakarta? Berikut Alasan dan Jadwal Pencairannya

- 12 April 2024, 22:00 WIB
Berikut ini merupakan alasan KLJ tahap 2 2024 belum juga cair bagi lansia di DKI Jakarta, disertai jadwal pencairan.
Berikut ini merupakan alasan KLJ tahap 2 2024 belum juga cair bagi lansia di DKI Jakarta, disertai jadwal pencairan. /Dok. Pemprov Jakarta

PR DEPOK - Kenapa KLJ Tahap 2 2024 tak kunjung cair kepada lansia di DKI Jakarta? Simak alasan dan jadwal pencairannya di artikel ini.

Saat ini, Kartu Lansia Jakarta atau KLJ Tahap 2 2024 menjadi salah satu program yang masih dinantikan pencairannya oleh para lansia di DKI Jakarta.

Pasalnya bansos yang dijadwalkan cair setiap tanggal 5 per bulannya ini, belum juga cair hingga hari ini padahal sudah lewat satu minggu dari jadwal aslinya.

Lantas, kenapa KLJ Tahap 2 2024 tak kunjung cair kepada lansia di DKI Jakarta? Simak alasannya dan jadwal pencairannya di sini.

Baca Juga: 6 Tempat Wisata Air Terpopuler di Sragen, Cocok untuk Habiskan Waktu Libur Lebaran Bersama Anak

Kenapa KLJ Tahap 2 2024 Tak Kunjung Cair Kepada Lansia di DKI Jakarta?

Menanggapi pertanyaan kenapa KLJ Tahap 2 2024 belum cair, Dinas Sosial (Dinsos) DKI Jakarta membeberkan alasannya melalui Instagram @dinsosdkijakarta.

Adapun alasan tersebut, diungkapkan Dinsos DKI Jakarta saat menjawab pertanyaan salah satu warganet di kolom komentar salah satu unggahannya.

Baca Juga: Jelajahi 9 Tempat Makan Soto Tauto Terbaik di Pekalongan, Rasanya Autentik Enak Wajib Dicoba!

"KLJ Tahap 2 kapan turun," kata warganet dengan nama akun @mamoy_riot.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x