KLJ Tahap 2 Akan Segera Cair di Tanggal Ini, Cek Info Terbaru dan Dapatkan Bantuan Rp600.000

- 30 Mei 2024, 10:30 WIB
Lansia DKI Jakarta masih menantikan bantuan KLJ tahap 2, yang sampai saat ini belum juga disalurkan oleh Pemerintah.*
Lansia DKI Jakarta masih menantikan bantuan KLJ tahap 2, yang sampai saat ini belum juga disalurkan oleh Pemerintah.* /Pikiran Rakyat Tangerang Kota/Pemprov Jakarta

PR DEPOK – Lansia DKI Jakarta masih menantikan bantuan KLJ tahap 2, yang sampai saat ini belum juga disalurkan oleh Pemerintah. Padahal, biasanya bantuan uang tunai ini selalu disalurkan di awal bulan via Bank DKI.

KLJ tahap 2 adalah bantuan uang tunai yang hanya diterima oleh kalangan Lansia DKI Jakarta yang tentunya sudah terdaftar di DTKS.

Bantuan akan disalurkan rutin setiap bulan dengan besaran dana Rp300.000 hingga Rp600.000 dengan syarat Lansia berusia 60 tahun, sedang terbaring sakit, hingga terkonfirmasi tidak memiliki penghasilan.

Jika KLJ tahap 2 tidak cair di akhir bulan Mei 2024, kemungkinan bantuan akan cair di tanggal 1 Juni 2024.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Mie Ayam Terenak di Indramayu, Nomor 3 Wajib Dicoba dan Rasakan Kelezatannya

Sehingga bantuan yang diterima oleh Lansia untuk 2 bulan dengan besaran dana Rp600.000 via rekening Bank DKI.

Akan tetapi, untuk memastikan hal tersebut masyarakat atau Lansia disarankan untuk cek berkala di situs resmi Dinsos DKI Jakarta.

Untuk melihat informasi Dinsos DKI Jakarta, masyarakat bisa masuk ke situs via dinsos.jakarta.go.id secara online.

Selain itu, masyarakat yang belum cek penerima disarankan juga untuk login di siladu.jakarta.go.id.

Baca Juga: 5 Hidangan Bebek Goreng di Lebak, Terasa Renyah Saat Disantap

1. Akses siladu.jakarta.go.id

2. Masukan nomor NIK Lansia

3. Klik cari data

Jika data yang dimasukan terkonfirmasi data diri Lansia akan muncu beserta besaran dana yang akan diterima.

Sebagai informasi, bantuan KLJ tahap 2 bisa langsung tarik tunai atau bisa juga dibelanjakan langsung di toko yang pakai Bank mesin pembayaran Bank DKI.

Baca Juga: Asik! Inilah TOP 7 Hotel Terbaik dan Murah di Kota Parepare, Silahkan Cek Alamatnya di Sini

Itulah tentang KLJ tahap 2 yang kemungkinan akan cair di tanggal 1 Juni mendatang dengan bantuan 2 bulan sebesar Rp600.000.***

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah